Kepala LPKA Kutoarjo Hadiri Lepas Sambut Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo

    Kepala LPKA Kutoarjo Hadiri Lepas Sambut Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo
    Lepas Sambut Kanim Wonosobo

    WONOSOBO – Kepala Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Klas I Kutoarjo menghadiri acara Lepas Sambut Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo yang di selenggarakan dengan penuh kehangatan pada hari Kamis (26/10).

    Turut di hadiri oleh Forkopimda Wonosobo, OPD Pemkab Wonosobo, Ketua PN, Ketua PA, Kepala Kemenag, Kepala Basarnas, Kepala Rutan Kelas II B, Kadis PMPTSP Purworejo, Kodim 0705/ Magelang, Polres Magelang, Lanud JB Soedirman, Kepala PN Purbalinga, BUMN, BUMD Wonosobo dan tamu undangan lainnya.

    Kegiatan tersebut di gelar karena resminya pergantian Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo dari Kepala yang lama yang lama, Ari Widodo, mendapatkan promosi menjadi Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Pemalang Jawa dan akan di gantikan oleh K.A Halim yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Atambua.

    Arif Rahman, selaku Kepala LPKA Kutoarjo mengucapkan selamat dan sukses kepada dua pejabat tersebut dalam mengemban tugas dan amanah yang baru.

    “Saya ucapkan selamat untuk pejabat yang akan di lepas dan di sambut, semoga selalu sukses dan amanah dalam menjalankan tugas yang baru ”, ujarnya.(SA)

    kumhampasti ditjenpas kumhamjateng lpkakutoarjo
    LPKA Klas I Kutoarjo

    LPKA Klas I Kutoarjo

    Artikel Sebelumnya

    LPKA Kutoarjo Hadiri Undangan Rakor Dinas...

    Artikel Berikutnya

    Mahasiswa Magang Psikologi UMP, Latih Anak...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah

    Ikuti Kami